Friday, 26 April 2024 10:40:40
Loading

Home » Search results for: model ruko 4 ruangan

Feng Shui Rumah Toko (Ruko) yang Menguntungkan

Feng Shui Rumah Toko (Ruko) yang Menguntungkan

Rumah toko atau ruko saat ini sudah sering dijumpai di perkotaan. Bangunan ruko biasa digunakan untuk menjalankan usaha perdagangan mulai dari skala kecil hingga besar, dan sekaligus menjadi rumah tinggal bagi si pelaku bisnis, sehingga 2 fungsi bangunan bisa didapat pada 1 lokasi yang sama. Desain ruko masa kini semakin beragam, namun bagi beberapa orang arah hadap dan tata letak bangunan ini menjadi sangat penting untuk dikonsultasikan.

Salah satu ilmu tradisional Cina, feng shui atau hong sui, bisa memperkirakan bagaimana tepatnya arah hadap yang baik dan usaha yang pas sehingga memberikan pengaruh terhadap kelancaran usaha dan menghindari kerugian dalam perdagangan. Berikut ini ulasan feng shui arah hadap dan tata letak ruko yang baik.

Feng Shui Arah Hadap Ruko Penentuan arah hadap sebuah lokasi berdasarkan ilmu feng shui – Read more ❯ Feng Shui Rumah Toko (Ruko) yang Menguntungkan

Harga dan Desain Partisi Ruangan Kantor Minimalis

Harga dan Desain Partisi Ruangan Kantor Minimalis

Perkembangan perusahaan di Indonesia semakin meningkat dari waktu ke waktu, sehingga kebutuhan akan kantor sebagai “markas” perusahaan menjadi tak terelakkan lagi. Namun, tahukah Anda, bahwa mendesain ruangan kantor membutuhkan seni dan teknik tersendiri? Ruangan kantor yang baik perlu dipartisi...

Ini Cara Membuat Ruangan Sejuk dan Dingin Tanpa AC

Ini Cara Membuat Ruangan Sejuk dan Dingin Tanpa AC

Memiliki rumah di Indonesia berarti harus tahan udara panas saat siang hari, terutama pada musim kemarau. Pasalnya, Indonesia merupakan negara tropis di mana matahari bersinar sepanjang tahun, tak peduli pada musim penghujan sekalipun. Maka, membuat rumah menjadi sejuk adalah...

Loading...

60+ Desain Model Pagar Rumah Minimalis dan Cantik

60+ Desain Model Pagar Rumah Minimalis dan Cantik

Keberadaan pagar pada sebuah rumah merupakan hal yang tidak bisa dilupakan begitu saja. Pagar rumah, selain bisa mempertegas desain eksterior rumah Anda, juga memiliki banyak fungsi lainnya. Ada beberapa jenis pagar rumah, namun pada artikel kali ini kami akan...

Model Teras Depan Rumah Minimalis Type 36 & 45

Model Teras Depan Rumah Minimalis Type 36 & 45

Anda memiliki waktu senggang yang ingin Anda habiskan untuk bersantai menikmatinya bersama keluarga? Maka teras rumah merupakan tempat yang cocok untuk melakukan hal tersebut. Selain ruang keluarga sebagai tempat berkumpulnya anggota keluarga, teras juga merupakan tempat yang tepat guna...

Contoh Model Tiang Teras Rumah Minimalis Modern

Contoh Model Tiang Teras Rumah Minimalis Modern

Teras rumah memiliki peranan yang cukup penting bagi sebuah hunian karena karena bisa menjadi ruang bersantai bagi para penghuninya. Teras akan menentukan kesan pertama sebuah rumah dan perpaduan antara kenyaman dan keindahan sebuah teras menjadi sorotan penting pada komponen...

Model Desain Rumah Bergaya Eropa

Model Desain Rumah Bergaya Eropa

Kreativitas pencinta seni rumah kini semakin berkembang. Berbagai desain dan model rumah pun diadopsi dari berbagai penjuru dunia. Salah satu desain yang elegan, mewah dan berkelas yang sering digunakan adalah rumah gaya Eropa, baik modern maupun klasik. Rumah gaya...

Model Canopy Minimalis Modern

Model Canopy Minimalis Modern

Kanopi merupakan salah satu aksesoris tambahan, terutama untuk desain eksterior, yang tidak harus ada. Walaupun begitu, keberadaan canopy memiliki banyak fungsi dan terkadang menjadi kebutuhan yang sangat primer bagi rumah atau ruko Anda secara keseluruhan. Fungsi dan Kegunaan Kanopi...

error: Content is protected !!