Friday, 19 April 2024 03:07:33
Loading

Home » Search results for: plafon mushola rumsh minimalis

Desain Mushola Dalam Rumah : Minimalis dan Modern

Desain Mushola Dalam Rumah : Minimalis dan Modern

Memiliki ruang peribadatan sendiri di dalam rumah tentu menambah nilai nyaman bagi penghuninya. Menunaikan ibadah sholat lima waktu memang dapat dilakukan di kamar masing-masing, namun alangkah baiknya jika rumah yang dihuni memiliki ruangan khusus untuk hal tersebut.

Menghadirkan mushola sederhana di dalam rumah minimalis Anda bukanlah hal sulit. Sebenarnya Anda cukup menyiapkan satu ruangan yang didedikasikan khusus untuk ruang sholat. Namun demi menambah kekhusyukan dan keindahan mushola Anda, tidak ada salahnya sedikit memoles ruang ibadah tersebut dengan desain sesuai keperluan.

Desain Mushola Kecil Dalam Rumah Sederhana

Desain mushola dalam rumah jelas berbeda dengan mushola luar rumah. Pada mushola luar, Anda dapat dengan mudah mengatur arah hadap mushola dengan kiblat. Mushola luar pun memiliki bangunan tersendiri sehingga tidak perlu disesuaikan dengan ruangan-ruangan lain di dalam rumah.

Untuk mushola kecil – Read more ❯ Desain Mushola Dalam Rumah : Minimalis dan Modern

Kombinasi Warna Cat Plafon Rumah Mewah Minimalis

Kombinasi Warna Cat Plafon Rumah Mewah Minimalis

Plafon atau langit-langit merupakan komponen penting dalam rumah mewah minimalis. Plafon membatasi persinggungan langsung pandangan kita dengan atap rumah, sehingga pemandangan interior yang dihasilkan akan jauh lebih rapi. Plafon juga berguna jika penghuni rumah ingin memasang lampu di tengah-tengah...

32 Variasi Model Plafon Rumah Minimalis Modern

32 Variasi Model Plafon Rumah Minimalis Modern

Plafon merupakan lapisan atap di bawah genteng yang berfungsi melindungi rumah dari debu dan kebocoran saat hujan. Dikenal dengan nama lain langit-langit, plafon juga memiliki fungsi menambah keindahan desain interior rumah, terutama untuk desain rumah minimalis. Sekarang ada banyak...

Loading...

Contoh Model Lampu Plafon Kamar Tidur Utama dan Anak

Contoh Model Lampu Plafon Kamar Tidur Utama dan Anak

Fungsi utama plafon ialah sebagai penghubung dinding dan penyangga atap rumah. Namun pada ide kreatif desain rumah minimalis kali ini, plafon dapat dimanfaatkan sebagai komponen yang dapat mempercantik tampilan kamar tidur. Material yang biasa digunakan pada plafon untuk dekorasi...

Carport Rumah Minimalis Desain Modern

Carport Rumah Minimalis Desain Modern

Carport, atau emper mobil jika diterjemahkan ke dalam Bahasa Indonesia literal, adalah tempat parkir mobil di luar rumah bagi hunian yang belum memiliki garasi. Carport biasanya menempel pada salah satu bagian rumah, entah depan atau samping, dengan dilengkapi atap...

Tips Memilih Warna Cat Kamar Tidur Utama Minimalis yang Bagus

Tips Memilih Warna Cat Kamar Tidur Utama Minimalis yang Bagus

Desain kamar tidur merupakan salah satu desain ruangan yang wajid Anda perhatikan. Kamar tidur, tempat dimana Anda berisitirahat, haruslah memberikan kesan nyaman dan selalu membuat Anda merasa fresh. Diantara beberapa faktor pada desain kamar tidur, warna cat kamar merupakan...

Harga Rumah Minimalis Modern Sederhana

Harga Rumah Minimalis Modern Sederhana

Sebelum Anda memutuskan akan membeli atau membangun rumah minimalis, satu hal yang perlu Anda persiapkan matang-matang adalah kesiapan biaya. Anggaran untuk membangun rumah minimalis tidak bisa diprediksi secara dadakan. Jika Anda tidak menyiapkan rincian pembiayaan untuk pembangunan hunian Anda,...

Model Gazebo untuk Rumah Minimalis : Modern dan Sederhana

Model Gazebo untuk Rumah Minimalis : Modern dan Sederhana

Memiliki taman luas di halaman depan atau belakang rumah, tentu kurang lengkap jika tidak dihiasi dengan saung atau gazebo. Berukuran seluas gubuk 2×3 meter, gazebo adalah tempat yang sangat pas untuk bersantai sambil menikmati hembusan angin semilir. Gazebo sangat...

error: Content is protected !!