Friday, 29 March 2024 05:01:04
Loading

Home » Search results for: kongliong minimalis dalam rumah

Desain Mushola Dalam Rumah : Minimalis dan Modern

Desain Mushola Dalam Rumah : Minimalis dan Modern

Memiliki ruang peribadatan sendiri di dalam rumah tentu menambah nilai nyaman bagi penghuninya. Menunaikan ibadah sholat lima waktu memang dapat dilakukan di kamar masing-masing, namun alangkah baiknya jika rumah yang dihuni memiliki ruangan khusus untuk hal tersebut.

Menghadirkan mushola sederhana di dalam rumah minimalis Anda bukanlah hal sulit. Sebenarnya Anda cukup menyiapkan satu ruangan yang didedikasikan khusus untuk ruang sholat. Namun demi menambah kekhusyukan dan keindahan mushola Anda, tidak ada salahnya sedikit memoles ruang ibadah tersebut dengan desain sesuai keperluan.

Desain Mushola Kecil Dalam Rumah Sederhana

Desain mushola dalam rumah jelas berbeda dengan mushola luar rumah. Pada mushola luar, Anda dapat dengan mudah mengatur arah hadap mushola dengan kiblat. Mushola luar pun memiliki bangunan tersendiri sehingga tidak perlu disesuaikan dengan ruangan-ruangan lain di dalam rumah.

Untuk mushola kecil – Read more ❯ Desain Mushola Dalam Rumah : Minimalis dan Modern

Desain Kreatif Ruang Kerja Minimalis Di Dalam Rumah

Desain Kreatif Ruang Kerja Minimalis Di Dalam Rumah

Rumah modern tidak selalu berarti sebagai tempat tinggal saja, saat ini sudah banyak sekali rumah dengan desain interior yang mendukung aktifitas bekerja di dalam rumah. Istilah kerennya adalah “home office”. Memang saat ini bekerja tidak selalu harus berada di...

13 Desain Ruang Bermain Anak Minimalis di Dalam dan Luar Rumah

13 Desain Ruang Bermain Anak Minimalis di Dalam dan Luar Rumah

Bermain bagi anak merupakan sarana untuk mengembangkan diri. Di usia balita dan anak-anak, aktif bermain dan menyalurkan energi akan berpengaruh positif pada tumbuh kembang mental dan kecerdasannya. Maka, orang tua yang bijak perlu memberikan kesempatan bermain bagi anaknya sebebas...

Loading...

Model Gazebo untuk Rumah Minimalis : Modern dan Sederhana

Model Gazebo untuk Rumah Minimalis : Modern dan Sederhana

Memiliki taman luas di halaman depan atau belakang rumah, tentu kurang lengkap jika tidak dihiasi dengan saung atau gazebo. Berukuran seluas gubuk 2×3 meter, gazebo adalah tempat yang sangat pas untuk bersantai sambil menikmati hembusan angin semilir. Gazebo sangat...

Desain Tampak Depan Rumah Minimalis

Desain Tampak Depan Rumah Minimalis

Kesan pertama rumah minimalis hampir selalu tertangkap dari desain tampak depan. Penampilan eksterior akan mempengaruhi kesan pertama bagia siapapun yang melihat rumah Anda. Untuk itu, pemilihan warna cat untuk eksterior rumah serta desain teras menjadi hal penting yang tidak...

Cara Menghitung RAB Rumah Minimalis Type 36 dan 45

Cara Menghitung RAB Rumah Minimalis Type 36 dan 45

Mewujudkan desain rumah menjadi rumah tinggal yang sesungguhnya, tentu membutuhkan biaya yang tidak sedikit. Diperlukan perhitungan yang matang dan tidak asal-asalan terkait Rancangan Anggaran Biaya (RAB) agar rumah minimalis yang Anda inginkan dapat dibangun sesuai dengan yang diharapkan. Menghitung...

Desain Kolam Renang di Rumah Minimalis

Desain Kolam Renang di Rumah Minimalis

Kolam renang pada dewasa ini tidak hanya dimiliki oleh rumah-rumah mewah atau hotel bintang lima. Dengan biaya yang terbilang tidak terlalu mahal untuk sebuah kolam renang, saat ini Anda sudah bisa membuat kolam renang sendiri berukuran sedang di halaman belakang...

Desain Rumah Kecil Minimalis Type 21 Nyaman

Desain Rumah Kecil Minimalis Type 21 Nyaman

Rumah minimalis memang merupakan rumah dengan desain yang banyak diminati. Saat ini, ada berbagai macam jenis rumah minimalis sesuai tipenya seperti rumah minimalis type 21, type 36, type 45 dan beberapa jenis dan model rumah minimalis lainnya. Selain dilihat...

error: Content is protected !!