Wednesday, 24 April 2024 23:29:35
Loading

Home » Search results for: contoh cat vintage

24 Konsep Desain Cafe Minimalis : Vintage, Outdoor dan Lesehan

24 Konsep Desain Cafe Minimalis : Vintage, Outdoor dan Lesehan

Cafe yang identik dengan suasananya yang santai merupakan tongkrongan khas kawula muda. Cafe biasanya menyediakan beraneka jenis kopi, kue, serta minuman dan makanan kecil lainnya. Karena identik dengan anak muda, maka desain cafe pun perlu dikonsep semenarik dan sedinamis mungkin.

Di Indonesia, kehadiran cafe sudah mulai meningkat dari segi kuantitas. Tidak hanya kota-kota besar, kini kota kecil menengah pun mengadopsi cafe sebagai bagian dari kehidupan kota. Bahkan, warung-warung kopi pun mengambil konsep cafe untuk menjual dagangannya.

Desain Cafe Vintage Unik

Cafe dengan desain vintage cukup banyak digemari di Indonesia. Seperti desain rumah, desain vintage sesungguhnya berasal dari Eropa, yang mengedepankan desain cafe interior yang membuat pengunjungnya betah berlama-lama. Desain cafe vintage bersifat tematik, artinya Anda bisa mengambil tema khusus yang nantinya akan diterapkan pada interior cafe.

Misalnya, cafe – Read more ❯ 24 Konsep Desain Cafe Minimalis : Vintage, Outdoor dan Lesehan

Perpaduan Warna Cat Luar Rumah Minimalis Tampak Depan

Perpaduan Warna Cat Luar Rumah Minimalis Tampak Depan

Salah satu faktor terpenting ketika mendesain rumah adalah pemilihan warna cat, kuhususnya warna cat rumah bagian luar. Ya, pemilihan warna cat rumah yang bagus bisa menjadi nilai tersendiri bagi desain rumah minimalis Anda, khususnya desain eksterior. Mungkin diantara Anda...

Kombinasi Warna Cat Plafon Rumah Mewah Minimalis

Kombinasi Warna Cat Plafon Rumah Mewah Minimalis

Plafon atau langit-langit merupakan komponen penting dalam rumah mewah minimalis. Plafon membatasi persinggungan langsung pandangan kita dengan atap rumah, sehingga pemandangan interior yang dihasilkan akan jauh lebih rapi. Plafon juga berguna jika penghuni rumah ingin memasang lampu di tengah-tengah...

Loading...

Tips Memilih Warna Cat Kamar Tidur Utama Minimalis yang Bagus

Tips Memilih Warna Cat Kamar Tidur Utama Minimalis yang Bagus

Desain kamar tidur merupakan salah satu desain ruangan yang wajid Anda perhatikan. Kamar tidur, tempat dimana Anda berisitirahat, haruslah memberikan kesan nyaman dan selalu membuat Anda merasa fresh. Diantara beberapa faktor pada desain kamar tidur, warna cat kamar merupakan...

Contoh Desain Garasi Rumah Minimalis Terbaru

Contoh Desain Garasi Rumah Minimalis Terbaru

Keberadaan garasi, khususnya bagi rumah minimalis, bisa dikatakan bukanlah sebuah keharusan, khususnya bagi Anda yang memang tidak memiliki mobil serta lahan yang tersedia juga tidak terlalu luas. Meskipun demikian, bagi Anda yang memang menginginkan garasi pada rumah Anda maka...

Contoh Desain Rumah Semi Permanen Minimalis

Contoh Desain Rumah Semi Permanen Minimalis

Memiliki hunian, baik besar maupun kecil seperti rumah minimalis, saat ini membutuhkan dana selangit dan sayangnya tidak semua lapisan masyarakat mampu untuk membelinya. Tidak perlu khawatir, jika Anda memiliki dana yang relatif sedikit dan ingin memiliki hunian sendiri, solusinya...

14 Contoh Model Pintu Rumah Minimalis Modern

14 Contoh Model Pintu Rumah Minimalis Modern

Setiap rumah pasti memiliki pintu yang berfungsi sebagai gerbang masuk bagi penghuninya. Selain itu, pintu minimalis pada rumah Anda juga bisa mempercantik tampilan rumah Anda, terutama dari sisi desain eksteriornya. Ya, dengan desain pintu minimalis yang pas, bukan tidak...

Contoh Model Lampu Plafon Kamar Tidur Utama dan Anak

Contoh Model Lampu Plafon Kamar Tidur Utama dan Anak

Fungsi utama plafon ialah sebagai penghubung dinding dan penyangga atap rumah. Namun pada ide kreatif desain rumah minimalis kali ini, plafon dapat dimanfaatkan sebagai komponen yang dapat mempercantik tampilan kamar tidur. Material yang biasa digunakan pada plafon untuk dekorasi...

error: Content is protected !!