Thursday, 28 March 2024 21:06:33
Loading

Home » Search results for: model rumah tingkat loteng tipe 36

12 Desain Loteng Sebagai Kamar Tidur Rumah Minimalis

12 Desain Loteng Sebagai Kamar Tidur Rumah Minimalis

Loteng, ruangan kecil di atas langit-langit yang bersinggungan langsung dengan atap rumah, kerap hanya digunakan sebagai gudang alias tempat menyimpan barang-barang tak terpakai. Namun jangan salah, loteng ternyata juga bisa dimanfaatkan untuk hal-hal yang lebih berguna, sebagai kamar tidur misalnya.

Kamar tidur loteng sangat cocok diterapkan pada rumah minimalis dengan jumlah kamar terbatas, namun masih ada anggota keluarga yang belum memiliki kamar sendiri. Memanfaatkan loteng untuk kamar tidur juga dengan praktis bisa mengusir hewan-hewan pengerat seperti tikus yang selalu menjadikan loteng sebagai markas.

Desain Kamar Loteng Minimalis

Menyulap loteng menjadi kamar tidur sedikit membutuhkan perlakuan khusus. Pasalnya, loteng di bawah atap adalah tempat perputaran udara dimana udara panas akan dibuang ke luar, sedangkan udara segar dikirim kembali ke dalam rumah. Mengubah loteng menjadi kamar butuh perencanaan matang – Read more ❯ 12 Desain Loteng Sebagai Kamar Tidur Rumah Minimalis

Desain Rumah Kost Minimalis Sederhana 1 Lantai dan Tingkat

Desain Rumah Kost Minimalis Sederhana 1 Lantai dan Tingkat

Salah satu bentuk usaha yang menjanjikan dengan profit yang continue adalah rumah kost. Tempat tinggal sementara ini biasanya dibangun di dekat kampus, sekolah, atau pabrik, guna memudahkan mahasiswa atau pekerja yang datang dari luar kota atau bahkan luar pulau....

Pondasi Rumah Sederhana Cakar Ayam 1 Lantai & Tingkat

Pondasi Rumah Sederhana Cakar Ayam 1 Lantai & Tingkat

Pondasi memegang peranan amat penting dalam arsitektur bangunan rumah. Pondasi rumah ibarat kaki yang menyangga seluruh komponen tubuh di atasnya. Semegah dan seindah apapun rumah dibangun, jika tidak disokong oleh pondasi yang kokoh, belum tentu dapat bertahan dalam hitungan...

Loading...

Model Tangga dan Railing Tangga Rumah Minimalis

Model Tangga dan Railing Tangga Rumah Minimalis

Pada rumah minimalis dengan desain 2 lantai, tangga adalah komponen penting yang wajib ada. Tangga berfungsi sebagai jalan utama Anda untuk menuju lantai atas atau sebaliknya. Secara umum, bagian tangga sudah dikatakan lengkap jika memiliki anak tangga, penopang tangga, bordes (pijakan...

Desain dan Model Rumah Panggung Minimalis Modern Sederhana

Desain dan Model Rumah Panggung Minimalis Modern Sederhana

Rumah panggung identik dengan citra tradisionalnya yang kental. Di beberapa tempat, rumah adat warisan leluhur pun mengambil konsep rumah panggung, seperti yang bisa kita jumpai di Jawa Barat, Sumatera Selatan, atau Sulawesi Utara. Namun, bukan mustahil jika rumah panggung...

Model Rumah Toko Modern Minimalis Terbaru

Model Rumah Toko Modern Minimalis Terbaru

Memiliki properti yang bisa menjadi tempat tinggal sekaligus tempat usaha merupakan salah satu ide yang bagus sehingga bisa menghemat pengeluaran Anda untuk membeli dan membangun properti yang memang harganya selalu naik. Salah satu properti yang banyak diminati adalah ruko...

Model Desain Rumah Kontemporer Minimalis: Elegan dan Mewah

Model Desain Rumah Kontemporer Minimalis: Elegan dan Mewah

Konsep rumah minimalis menjadi konsep hunian yang paling diminati saat ini. Kelebihan rumah minimalis adalah konsepnya yang dapat dipadukan dengan berbagai gaya lain, seperti Mediterania, Jepang, Eropa, dan sebagainya. Temanya pun bisa disesuaikan dengan selera, misalnya tema modern, tropis,...

Model Desain Rumah Bergaya Eropa

Model Desain Rumah Bergaya Eropa

Kreativitas pencinta seni rumah kini semakin berkembang. Berbagai desain dan model rumah pun diadopsi dari berbagai penjuru dunia. Salah satu desain yang elegan, mewah dan berkelas yang sering digunakan adalah rumah gaya Eropa, baik modern maupun klasik. Rumah gaya...

error: Content is protected !!