Thursday, 28 March 2024 16:07:23
Loading

Home » Search results for: kombinasi warna biru dan hijau pada dinding

Kombinasi Warna Cat Plafon Rumah Mewah Minimalis

Kombinasi Warna Cat Plafon Rumah Mewah Minimalis

Plafon atau langit-langit merupakan komponen penting dalam rumah mewah minimalis. Plafon membatasi persinggungan langsung pandangan kita dengan atap rumah, sehingga pemandangan interior yang dihasilkan akan jauh lebih rapi. Plafon juga berguna jika penghuni rumah ingin memasang lampu di tengah-tengah ruangannya.

Plafon kebanyakan terbuat dari gipsum yang dapat Anda perlakukan tak ubahnya dinding biasa. Anda dapat mengganti warna putih gipsum dengan warna cat sesuai selera. Karena seperti yang Anda ketahui, warna memegang peranan penting dalam dekorasi sebuah ruangan.

Pilihan Warna Cat Plafon Rumah Minimalis

Jangan sembarangan memilih warna cat plafon untuk rumah minimalis Anda, karena jika tidak cocok dengan desain interior sekitarnya, bukan keindahan yang akan diperoleh, melainkan pemandangan dekorasi yang kurang serasi.

Sebelum menentukan warna cat yang akan Anda poleskan, lebih dulu tengoklah ruangan dimana plafon tersebut berada. – Read more ❯ Kombinasi Warna Cat Plafon Rumah Mewah Minimalis

24 Model dan Harga Keramik Dinding Minimalis Terbaru

24 Model dan Harga Keramik Dinding Minimalis Terbaru

Tidak semua keramik yang diproduksi dan dijual di pasaran mempunyai fungsi yang sama, namun pada dasarnya bahan pembuatnya hampir sama. Tentunya keramik yang dipasang pada dinding ruangan berbeda dengan keramik yang dipasang pada lantai. Perbedaan kecil ini bergantung pada...

28 Desain & Harga Wallpaper Dinding Ruang Tamu / Kamar Tidur

28 Desain & Harga Wallpaper Dinding Ruang Tamu / Kamar Tidur

Anda menginginkan desain interior yang lebih berbeda, menawan, elegan dengan cara yang lebih mudah, motif yang beragam dan menarik? Solusinya adalah dengan memasang wallpaper dinding. Tips Memlih Desain Wallpaper Dinding Ruang Tamu dan Kamar Tidur Trend inovatif memasang wallpaper...

Loading...

Perpaduan Warna Cat Luar Rumah Minimalis Tampak Depan

Perpaduan Warna Cat Luar Rumah Minimalis Tampak Depan

Salah satu faktor terpenting ketika mendesain rumah adalah pemilihan warna cat, kuhususnya warna cat rumah bagian luar. Ya, pemilihan warna cat rumah yang bagus bisa menjadi nilai tersendiri bagi desain rumah minimalis Anda, khususnya desain eksterior. Mungkin diantara Anda...

Tips Memilih Warna Cat Kamar Tidur Utama Minimalis yang Bagus

Tips Memilih Warna Cat Kamar Tidur Utama Minimalis yang Bagus

Desain kamar tidur merupakan salah satu desain ruangan yang wajid Anda perhatikan. Kamar tidur, tempat dimana Anda berisitirahat, haruslah memberikan kesan nyaman dan selalu membuat Anda merasa fresh. Diantara beberapa faktor pada desain kamar tidur, warna cat kamar merupakan...

Tips dan Cara Membeli Perumahan Murah

Tips dan Cara Membeli Perumahan Murah

Rumah termasuk kebutuhan primer manusia di samping makanan dan pakaian. Rumah menjadi tempat berlindung, beristirahat, dan berkumpul seluruh anggota keluarga. Memiliki tempat tinggal murah memang bisa disiasati dengan mengontrak atau indekos, namun memiliki rumah sendiri tentu merupakan dambaan setiap...

Cara dan Tips Membeli Rumah KPR

Cara dan Tips Membeli Rumah KPR

Memiliki rumah sesuai dengan yang diidamkan merupakan dambaan setiap orang. Apalagi, dengan harga properti yang saat ini bisa melonjak tinggi, rumah idaman adalah impian setiap keluarga yang ingin memiliki tempat tinggal layak. Bagi keluarga berpenghasilan tinggi, memiliki rumah impian...

Tips dan Cara Aman Over Kredit Rumah KPR

Tips dan Cara Aman Over Kredit Rumah KPR

Over kredit rumah adalah proses pemindahan kredit KPR rumah dari pembeli pertama kepada pembeli kedua. Prosesnya, pembeli pertama menjual rumah yang telah dibelinya secara kredit kepada pembeli kedua dengan harga, syarat, dan ketentuan tertentu, sehingga pembeli kedua lah yang...

error: Content is protected !!