Thursday, 25 April 2024 13:00:15
Loading

Home » Search results for: gambar cat pintu rumah dan tembok

Foto dan Gambar Desain Rumah Sederhana Type 45 Modern

Foto dan Gambar Desain Rumah Sederhana Type 45 Modern

Rumah minimalis type 45 termasuk jenis rumah minimalis dengan luas bangunan yang cukup besar jika dibandingkan dengan rumah minimalis type 21 atau type 36. Dengan luas bangunan yang cukup besar ini, Anda bisa lebih leluasa untuk melakukan desain rumah agar sesuai dengan desain idaman Anda.

Dari sisi interior, Anda jadi lebih leluasa untuk melakukan tata ruang pada beberapa bagian rumah seperti ruang tamu, kamar tidur utama, hingga kamar mandi. Jika Anda pernah mengikuti pameran properti yang biasanya diadakan oleh salah satu pengembang perumahan, selain rumah tipe 70 keatas, rumah minimalis type 45 termasuk diantara rumah untuk kategori menengah keatas.

Tidak mengherankan memang jika budget yang harus Anda keluarkan akan sedikit lebih besar jika dibanding rumah dengan tipe dibawahnya. Jika memang Anda belum memiliki budget yang cukup, – Read more ❯ Foto dan Gambar Desain Rumah Sederhana Type 45 Modern

Perpaduan Warna Cat Luar Rumah Minimalis Tampak Depan

Perpaduan Warna Cat Luar Rumah Minimalis Tampak Depan

Salah satu faktor terpenting ketika mendesain rumah adalah pemilihan warna cat, kuhususnya warna cat rumah bagian luar. Ya, pemilihan warna cat rumah yang bagus bisa menjadi nilai tersendiri bagi desain rumah minimalis Anda, khususnya desain eksterior. Mungkin diantara Anda...

Kombinasi Warna Cat Plafon Rumah Mewah Minimalis

Kombinasi Warna Cat Plafon Rumah Mewah Minimalis

Plafon atau langit-langit merupakan komponen penting dalam rumah mewah minimalis. Plafon membatasi persinggungan langsung pandangan kita dengan atap rumah, sehingga pemandangan interior yang dihasilkan akan jauh lebih rapi. Plafon juga berguna jika penghuni rumah ingin memasang lampu di tengah-tengah...

Loading...

14 Contoh Model Pintu Rumah Minimalis Modern

14 Contoh Model Pintu Rumah Minimalis Modern

Setiap rumah pasti memiliki pintu yang berfungsi sebagai gerbang masuk bagi penghuninya. Selain itu, pintu minimalis pada rumah Anda juga bisa mempercantik tampilan rumah Anda, terutama dari sisi desain eksteriornya. Ya, dengan desain pintu minimalis yang pas, bukan tidak...

Teralis Jendela dan Pintu Minimalis

Teralis Jendela dan Pintu Minimalis

Pintu dan jendela masing-masing memiliki peran yang sangat penting pada sebuah rumah. Meskipun demikian, tentu tidak ada salahnya jika pintu dan jendela Anda tidak hanya memiliki nilai fungsional, melainkan juga memiliki nilai keindahan sehingga dapat juga mempercantik desain eksterior...

Denah dan Desain Rumah Minimalis Type 70

Denah dan Desain Rumah Minimalis Type 70

Rumah dengan desain minimalis saat ini amat banyak diminati. Selain tidak memerlukan lahan yang terlalu luas sehingga sangat cocok untuk daerah perkotaan, rumah minimalis juga menawarkan kesan modern yang terlihat elegan. Tak hanya itu, harganya juga sedikit lebih miring...

Feng Shui Rumah Minimalis Berdasarkan Tanggal Lahir dan Arah Hadap

Feng Shui Rumah Minimalis Berdasarkan Tanggal Lahir dan Arah Hadap

Ilmu Feng Shui (hanyu pinyin : 風水, Hokkian : Hong Sui) adalah ilmu yang berasal dari Tiongkok (Cina) yang merupakan sebuah bentuk seni dan pengetahuan yang mempercayai adanya kehidupan harmonis, yang tercipta dari keseimbangan ilmu langit (dian), bumi (di),...

Cara Menghitung RAB Rumah Minimalis Type 36 dan 45

Cara Menghitung RAB Rumah Minimalis Type 36 dan 45

Mewujudkan desain rumah menjadi rumah tinggal yang sesungguhnya, tentu membutuhkan biaya yang tidak sedikit. Diperlukan perhitungan yang matang dan tidak asal-asalan terkait Rancangan Anggaran Biaya (RAB) agar rumah minimalis yang Anda inginkan dapat dibangun sesuai dengan yang diharapkan. Menghitung...

error: Content is protected !!